Site Plan pengembangan waduk bendung klambu |
Bendung klambu yang memiliki luas 43.000 hektar yang sebelumnya difungsikan untuk mengelola air untuk enam kabupaten seperti Grobogan, Kudus, pati, Demak, Jepara dan kota Semarang. untuk kota Semarang pengelolaan nya lebih menitik beratkan kepada suplay air untuk kepentingan air PDAM.
Anggaran penahanan banjir di Klambu dianggarkan 840 Miliar melalui anggaran tahun jamak. untuk tahun pertama dianggarkan senilai 200 miliar. melalui proyek infrastruktur yang baru ini pemerintah berharap nantinya air yang ditampung akan lebih banyak sehingga dapat di distribusikan secara merata kepada masyarakat dikabupaten Grobogan dan sekitarnya.
proyek ini target selesai hingga tahun 2018 mendatang. proyek ini meliputi normalisasi saluran induk, pemindahan jembaran, hingga pembangunan sejumlah fasilitas pendukung lainnya seperti tamah, ruang terbuka hijau dan tempat wisata air.
Dengan memaksimalkan fungsi bendung klambu, diharapkan ketahanan pangan dilima kabupaten akan semakin baik lagi.
No comments:
Post a Comment
Komentar anda sangat bermanfaat